Tiga Doa Nabi Musa Untuk Jalani Kehidupan

Nabi Musa As merupakan salah seorang nabi pilihan Allah SWT yang namanya banyak terdapat dalam Al-Qur’an. Perjalanan hidup beliau terekam jelas di dalam beberapa ayat Al-Qur’an. Kisah beliau melawan Raja Fir’aun dan memiliki mukjizat yakni bisa membelah lautan menjadi yang paling fenomenal. Kisah tersebut mungkin sudah kita dengar ketika duduk di bangku sekolahan. Namun ternyata … Read more

Lokasi Ini Dipercaya Jadi Tempat Pertemuan Nyi Roro Kidul dengan Manusia

Ratu Pantai Selatan yakni Nyi Roro Kidul merupakan sosok dewi legendaris Indonesia yang begitu terkenal dengan berbagai mitos-mitosnya yang misterius. Kedudukan Nyai Loro Kidul sebagai Ratu-Lelembut tanah Jawa menjadi motif populer dalam cerita rakyat dan mitologi. keberadaan Nyi Roro Kidul telah mengakar dalam keyakinan sebagian masyarakat Jawa. Ia dipercaya kerap melakukan komunikasi dengan manusia. Tempat-tempat … Read more

Lima Hal Ini Melemahkan Setan dan Jin

Setan dan sebagian jin yang ingkar kepada Allah SWT menjadi makhluk yang menyesatkan. Tipu daya mereka akan terus dilakukan dengan tujuan menjerumuskan manusia ke lembah kemaksiatan. Makhluk ini digambarkan memiliki kekuatan yang besar untuk menumbangkan keimanan seseorang. Dikisahkan bahwa setiap hari mereka mengirim pasukan untuk menggoda manusia agar berbuat kejahatan. Meski terlihat begitu kuat, namun … Read more

Ternyata, Pelit Bisa Datangkan Musibah

Orang-orang yang kikir atau pelit sering kali membuat orang disekitarnya merasa kesal. Bagaimana tidak, jangankan berbagai untuk sesama, membelanjakan uang untuk diri sendiri saja terkadang mereka berat dan menyesal. Tidak heran, banyak orang yang tidak menyukai sahabat atau keluarga yang memiliki sifat pelit ini. Bahkan, orang yang pelit sendiri tidak suka jika orang lain pelit … Read more

Hikmah Luar Biasa di Balik Sunnah Tahnik Bayi

Tahnik bayi merupakan metode imunisasi ala Rasulullah SAW dengan cara mengunyahkan lumatan kurma ke langit-langit mulut bayi yang baru lahir. Tahnik atau suapan pertama itu dilakukan ketika bayi baru lahir dan sebelum menyusu kepada ibunya. Jika kurma sulit untuk didapat, maka bahannya boleh diganti dengan sari kurma yang sudah jadi atau madu. Namun metode ini … Read more