Dalam menjalani rutinitas sehari hari kita sering kali lupa akan sesuatu. Semisal, lupa meletakkan kunci rumah atau kendaraan, lupa nama lawan bicara, bahkan lupa menjawab soal-soal ujian meski sudah dihapal sebelumnya.
Kondisi ini tentu cukup merepotkan, apalagi jika kita dikejar oleh waktu dan harus menyelesaikan suatu urusan dengan cepat. Terlebih jika lupa jawaban tes ujian padahal sebelumnya sudah sangat hapal, hal ini tentu akan membuat hasil tes tersebut gagal.
Jika anda berada dalam kondisi ini, sebaiknya jangan langsung mengeluh. Pasalnya ada doa yang bisa dibaca ketika lupa agar segera ingat yang diajarkan Rasulullah SAW. Seperti apa doanya? Berikut ulasannya.
Lupa merupakan kewajaran karena merupakan salah satu sifat manusia yang sudah ditakdirkan Allah SWT. Namun demikian, sering lupa terkadang memang membuat kita mengalami kondisi yang cukup rumit.
Ternyata lupa berasal dari setan, sehingga ketika lupa kita dianjurkan untuk mengingat Allah SWT. Adapun hal ini dijelaskan dalam Surat Al Kahfi ayat 24.
Jika kamu mengalami lupa, maka ingatlah Allah. karena lupa itu dari setan. Seperti yang Allah firmankan tentang kawannya Musa, “tidak adalah yang membuat aku lupa untuk menceritakannya kecuali setan.” (Adhwaul Bayan, 4/62).
Nabi Muhammad SAW pernah berdoa ketika ditanya tentang Ahbabul Kahfi.
“Dan ingatlah kepada Tuhanmu jika kamu lupa dan katakanlah: “Mudah-mudahan Tuhanku akan memberiku petunjuk kepada yang lebih dekat kebenarannya dari pada ini.” (QS. al-Kahfi: 24)
Dan ingatlah kepada Rabbmu) yaitu kepada kehendak-Nya seraya menggantungkan diri kepada kehendak-Nya (jika kamu lupa) ini berarti jika ingat kepada kehendak-Nya sesudah lupa, sama dengan ingat kepada kehendak-Nya sewaktu mengatakan hal tersebut. Hasan dan lain-lainnya mengatakan, “Selagi seseorang masih dalam majelisnya” (dan katakanlah, “Mudah-mudahan Rabbku akan memberiku petunjuk kepada yang lebih dekat daripada ini) yaitu berita tentang Ashhabul Kahfi untuk menunjukkan kebenaran kenabianku (kebenarannya”) yakni petunjuk yang lebih benar, dan memang Allah memperkenankan hal tersebut.
Sebagian ulama memperkenankan berdoa dengan QS. al-Kahfi: 24 seperti yang dilakukan Rasulullah SAW. Sebagian lagi juga mengajarkan doa yang sama dengan sujud sahwi, yakni sujud yang dilakukan ketika lupa jumlah rakaat shalat.
“Bismillaahirrahmaanirrahiim, Subhaanamallaa yanaamu walaayasHu”
Artinya : “Maha suci Dzat yang tidak lupa dan tidak tidur”
Semoga informasi ini bermanfaat dan terimakasih sudah membaca.
Rekomendasi:
- Istri, Berbagahagialah Jika Suami Datang Tiba-Tiba… Para istri mungkin pernah mengalami kondisi ini. Dimana suami tiba-tiba ingin melakukan aktivitas biologis saat baru kembali dari luar rumah. Hal ini terkadang justru membuat istri bingung.Kebingungan ini tidak jarang…
- Waktu Terlarang untuk Tidur Tidur merupakan aktivitas yang memiliki esensi penting dalam kehidupan. Dengan kegiatan ini, tubuh yang lelah melakukan aktivitas seharian dapat menjadi segar kembali. Idealnya manusia memerlukan waktu tujuh sampai delapan jam…
- Beginilah Godaan Setan Saat Anda di Kamar Mandi Kamar mandi tempat yang rutin kita datangi setiap hari. Bagaimana tidak, setiap hari manusia harus membersihkan badan agar kembali segar. Tidak bisa dipungkiri bahwa kamar mandi menjadi salah satu elemen…
- Bekal 3 M yang Harus Dimiliki Seorang Istri Wanita memang ditakdirkan untuk menjadi seorang istri dan ibu. Akan tetapi, menjalankan kedua peran tersebut dalam satu waktu bukanlah perkara mudah. Sebab, selalu saja ada masalah yang akan menguji sebuah…
- Inilah Alasan Manusia Lupa Kenangan Saat Masih Bayi Kenangan merupakan memori tentang kejadian terdahulu yang kembali diingat pada masa sekarang. Diantara kita pastinya akan dengan mudah mengingat kenangan saat berada di SMP, SMA, kuliah atau kenangan pernah bekerja…
- Waspadai Hal Ini Saat Mudik Lewat Jalan Tol Lebaran tinggal menghitung hari, Umat Islam kini disibukkan dengan kegiatan untuk menyambut Idul Fitri. Salah satu agenda wajib saat menyambut hari kemenangan ini adalah mudik ke kampung halaman. Kegiatan pulang…
- Beginilah Cara Agar Doa Hari Jumat Cepat Diijabah Tahukah anda jika pada Hari Jumat terselip waktu mustajab terkabulnya doa? Momen tersebut adalah setelah Ashar hingga sebelum masuknya waktu Magrib. Berdasarkan hadist Nabi, siapa yang berdoa dalam rentang waktu…
- Begini Lafadz Doa Agar Lulus Ujian Pelajar dan mahasiswa tidak pernah lepas dari istilah ujian. Memasuki semester akhir, baik guru maupun dosen akan memberikan soal-soal ujian sesuai dengan pembahasan seputar pelajaran yang sehari-hari sudah diajarkan. Biasanya,…
- Rumah Dijual Di Bandung Online Yang Aman Memiliki rumah merupakan sebuah kebanggaan serta kenyamanan tersendiri untuk kita karena rumah merupakan hal yang paling lekat dengan kita. Rumah ini merupakan sebagai salah satu hal yang tidak bisa jauh…
- Dahsyatnya Manfaat Baca Doa Sebelum Tidur Doa sebelum tidur menjadi bacaan wajib ketika masih anak-anak. Namun seiring beranjak dewasa, kegiatan berdoa sebelum tidur lupa dibaca karena mata terlebih dahulu terpejam. Apalagi, dengan padatnya aktivitas yang membuat…
- Tips Rumah Dijual Supaya Banyak Yang Menawar Jual rumah memang kata tersebut sudah tidak asing lagi bagi kita semua, terlebih kita yang sering kali melakukan browsing di dunia internet yang pastinya akan sangat mengenal sekali kata-kata tersebut.Banyak…
- Lima Cara Hadapi Suami Cuek dan Egois Perubahan sifat sering terjadi saat seseorang sudah menjalani hubungan rumah tangga. Hal ini kerap dirasakan istri atas sifat suami yang mengalami perbedaan cukup signifikan. Bahkan terkadang perubahan tersebut tidak terbayangkan…
- Doa Sebelum dan Sesudah Makan Orang tua sejak dini telah mengajarkan anak-anaknya ilmu agama. Termasuk di dalamnya mengajarkan tentang doa-doa. Doa sebelum dan sesudah makan mungkin menjadi doa yang paling dihapal oleh anak-anak hingga Ia…
- Baca Doa Ini Untuk Membuka Pintu Rezeki Kesulitan ekonomi menjadi salah satu permasalahan yang dialami oleh kebanyakan orang. Keluhan demi keluhan tidak jarang terdengar dari mereka yang merasa rezekinya ‘seret’ tersebut. Namun mereka menyadari bahwa Allah SWT…
- Lima Tingkah Orang Indonesia Saat Ditilang Polisi Tilang merupakan akronim dari bukti pelanggaran yang biasanya dilakukan aparat kepolisian untuk menertibkan lalu lintas. Selain kemacetan, aktivitas razia kendaraan yang berakhir dengan penilangan merupakan hal yang sangat dihindari. Jika…