Poligami Berpotensi Sebabkan Jantung Koroner

Dewasa ini banyak pria yang melakukan poligami atau bersitri lebih dari satu. Ternyata hal ini tidak hanya menyakiti para istri karena suami membagi kasih dengan menikah lagi, tapi berbahaya bagi kesehatan pria itu sendiri. Sebuah studi yang dipublikasikan di Asia Pasifik Society of Cardiology Congress pada Rabu (29/4/2015) lalu mengungkapkan bahwa pria yang memiliki istri … Read more

Enam Mata Air Penyembuh di Berbagai Negera

Alam menyimpan kekayaan alam yang masih belum terkuak. Diantaranya banyak keajaiban yang tersembunyi di bumi ini, ada mata air yang dipercaya mampu menyembuhkan banyak penyakit. Hal itu sejalan dengan kebutuhan manusia terhadap kesehatan. Meski pengobatan modern telah banyak menggunakan teknologi canggih, namun keberadaan air-air ini juga menjadi pilihan untuk bisa bebas dari gangguan kesehatan. Banyak … Read more

Beginilah Adab “Nongkrong” dalam Islam

Istilah ‘nongkrong’ sudah sangat kekinian di era kini. Kegiatan ini menjadi alternatif untuk menghilangkan lelah dan penat di akhir hari. Tidak hanya mereka yang menghasilkan uang sendiri, kaula muda yang masih mengharap uang kiriman orang tua juga melakukan hal ini. Ditambah lagi dengan sarana dan prasarana yang kini semakin memadai membuat aktivitas ‘nongkrong’ semakin digemari. … Read more

Tujuh Cara Tingkatkan Kekuatan Iman

Keimanan seseorang bagaikan siklus yang bisa naik dan turun seiring waktu. Dalam satu kondisi, bisa saja keimanannya begitu tinggi, namun seketika bergoyah ketika ditimpa ujian dari Allah. Tidak hanya kesedihan, kebahagiaan pun menjadi ujian yang menggoyahkan iman. Terlebih bagi manusia yang imannya masih lemah, maka dengan cepat berubah layaknya membalikkan telapak tangan. Imbasnya mereka jauh … Read more

Jawaban Rasul Saat Diberi Pilihan Kekayaan Atau Kematian

Nabi Muhammad SAW menjadi rahmat bagi semesta alam. Apa yang Beliau kerjakan selalu menjadi teladan, dan umatnya juga selalu mengikuti apa yang Ia katakan. Dialah manusia yang sangat teristimewa, karena mendapat kesempatan langsung bertemu dengan Rabb-Nya.  Semasa hidup, Rasul terakhir ini merupakan seorang pemimpin termashur. Namun, gaya hidupnya justru sangat jauh dari kesan mewah. Bahkan … Read more